sql

Mesin Fotocopy Toshiba e-studio 307Lp + Rd30

Rp. 88.880.000
Update Terakhir
30 Nov 2023
Pembelian Min
1 unit

Jual Mesin Fotocopy Toshiba estudio 307 LP + RD30

Mesin fotocopy toshiba 307 LP +RD30 merupakan mesin multifungsi ramah lingkungan yang pertama didunia yang dapat menghapus tulisan dan gambar dari hasil cetakan sampai 5 kali. Mesin fotocopy ini sangat hemat biaya, memiliki efek positif “hijau” dikantor, Penggunaan kertas dapat dikurangi sampai seperlimanya, Mengurangi emisi sampai 55% dari total emisi CO2.

Berikut Kemampuan dan spersifikasi mesin fotocopy ramah lingkungan Toshiba estudio 307LP + RD 30 :

Features
Teknologi toner yang dapat dihapus memungkinkan penggunaan kertas yang sama berulang kali.
Dapat mengurangi kadar CO2 hingga 55%
Mengubah dokumen menjadi digital untuk pengarsipan secara otomatis.
Sortir otomatis kertas mana yang dapat digunakan kembali dan mana yang tidak.
Fitur keamanan yang canggih untuk melindungi data Anda.

Specifications
Penutup kaca RADF, 100 lembar
Memori (RAM) 1 GB + HDD 160 GB (Toshiba Secure HDD)
Waktu Pemanasan +- 65 detik
Ukuran dan berat kertas A5R – A3, 64-80 g/m2
Kapasitas Kertas
Baki : 2 x 550 lembar
Bypass : 100 lembar
Maks. : 2.300 lembar
Berat kertas
Baki : 64-80g/m2
Bypass : 64-80g/m2
Kontrol panel Panel sentuh LCD warna 9” (22,8 mm)
Dimensi L 575 x D 586 x T 756 mm
Konsumsi listrik < 1.5 kW
Berat 58 kg
Copy
Copy Resolusi
Scan : 600 x 600 dpi
Cetak : 2.400 x 600 dpi
Kecepatan copy 30 cpm (A4)
Kecepatan kopi pertama +- 4,7 detik
Reproduksi 25-400%

Lihat Selengkapnya

Untuk keterangan lebih lanjut, silahkan download PDF ini :

Ulasan

/5
Ulasan
5
4
3
2
1

Foto dari Pembeli

Ulasan dari Pembeli

Filter
Semua
Dengan Foto
5
4
3
2
1
Minta Penawaran
Produk Siap di Pesan
Rp 0
1
Logo IDT
Chatbot